Ular Derik - Rattlesnake | Ular Paling Berbisa Di dunia

Senin, 05 Maret 2012

Ular Derik America
Ular derik atau Rattlesnake merupakan salah satu ular berbisa di dunia yang hidup di Amerika. Ular ini mudah dikenali dari bunyi khas getaran ujung ekornya, dan merupakan alat untuk mencuri perhatian  mangsanya. Saat menyerang ular ini mampu menyodok hingga lebih dari 2/3 panjang tubuhnya. Ular muda lebih berbahaya dan agresif daripada ular dewasa karena ketidak mampuannya mengontrol jumlah racun yang dikeluarkan, tak heran, paling banyak Manusia meninggal akibat gigitan ular derik muda.

Ular derik beracun
Ular Derik ini sebagian besar memiliki racun hemotoksik yang mampu menghancurkan jaringan dan organ tubuh serta menyebabkan darah membeku. Kelumpuhan, kesulitan bernapas, serta pendarahan yang terus-menerus merupakan gejala umum akibat gigitan ular ini. Jika terlambat mendapat pertolongan, dapat berakibat fatal alias meninggal dunia.

 Beracun
 Ular Derik
Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Alam Mentari - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Inspired by Sportapolis Shape5.com
Proudly powered by Blogger